1. Jujur
Bila ada yang tidak kita sukai dari doi, lebih baik jujur. Kalo’ perlu, obrolin saat kita dan dia sedang berduaan saja. Ngga’ apa-apa kok, agak sakit sedikit, tapi enak belakangan hari. Seperti, kita ngga’ suka melihat kalo’ doi terlalu baik, mau mengantarkan semua teman cewe’nya. Ya boleh deh, kita terus terang aja, daripada saling sindir atau berantem.
2. Be Yourself
Jadi diri sendiri, paling baik. ngga’ perlu mengubah diri kita menjadi orang lain. Misalnya, kita biasa mengenakan baju casual, jangan lantas berubah pake tank top, rok mini, hanya karena doi.
3. Tulus
Bila kamu mencintai dia, ya tulus aja. Jangan berharap dia akan membalas dengan jumlah sama. Bila sudah menolong dia, misalnya, jangan diungkit-ungkit atau jadi perhitungan
4. Terbuka
Ngga’ perlu bohong, soal teman-teman kamu. Terbuka aja, selama ini kita deket dengan siapa dan biasa menghabiskan waktu dimana. Selain doi jadi ngga was-was, kamu juga enak, ngga’ perlu sembunyi-sembunyi.
5. Kata “Maaf”
Maaf memang ada batasnya. Namun, ngga’ ada salahnya juga kamu selalu siapkan kata maaf. Namanya juga manusia. Pasti ada salah dan ngga’ sempurna. Kita sendiri kan ngga’ perfect.
6. Kejutan
Jangan segan kita memberi kejutan buat sidia. Misalnya, kita buatkan makanan kesukaannya atau bawakan sekotak coklat. Mmmmm … doi pasti tambah care sama kamu.
7. Care
Perhatian ! Pasti.Nngga’ perlu mengorbankan rupiah, tapi perhatian sekecil apapun berguna banget. Misalnya, doi sakit. Cek deh, sudah makan apa belum. Atau tengok sebentar saja, bagaimana dengan pelajaran dia yang tertinggal.
8. Dekat Keluarga
Awas ! Pacaran dengan doi, berarti kita juga wajib dekat dengan keluarganya. Minimal, kamu kenal dengan mereka. Sehingga, jika ada apa-apa, komunikasinya mudah. Kamu pun bisa mendapat dukungan dari mereka lho.
9. Ngga’ Posesif
Memang sih, ngga’ enak kalo’ ngeliat doi kita akrab dengan banyak orang. Tapi ngga’ perlu posesif, kamu selalu memantau dia ada dimana, bersama siapa, dan lagi ngapain. Wah, lama-lama bete juga lho, diawasi seperti pesakitan !
10. Hargai Privacy
Meskipun kita dan doi terbuka, ngga’ semua hal bisa dibicarakan berdua. Hargai juga privacy dia. Apa yang perlu kita ketahui dan apa yang sebaiknya jangan kita campuri.
Sedikit Tips pacaran agar lama , awt dan langgeng.
mungkin ada pendapat lain..??
tips biar langgeng ma pacar
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
map
About Me
- yukerindayusintya
- nama saya yuke rindayu sintya,alamat saya di jalan kh yusuf no.06. saya sekarang bersekolah di smkn 4 malang.hobby saya mendengarkan music dan masih banyak lainnya
Followers
Total Pageviews
Pages
Popular Posts
-
Apakah matematika itu pelajaran yang paling sulit dan menyebalkan? Nggak juga! Coba simak 3 buah tips pintar matematika dibawah ini berguna ...
-
1. Rasakan Yang Orang Lain Rasakan Cobalah bayangkan apabila kita marah kepada orang lain. Nah, sekarang tukar posisi di mana anda menja...
-
Dale carnegie, seorang tokoh asal Amerika Serikat, dalam bukunya yang berjudul How to win friends and inluence people, mengemukakan ada...
-
Putus cinta memang menyakitkan, apalagi jika sampai saat ini Anda belum bisa melupakannya. Ingin balik lagi dengan si ex? Sah-sah saja ...
-
Oleh ahlimatematika Apakah matematika itu pelajaran yang paling sulit dan menyebalkan? Nggak juga! Coba simak 3 buah tips pintar matematik...
-
Memiliki pacar yang kita sayangi dan cintai sangat menyenangkan untuk dijalani. Selama masa berpacaran pasti akan ada berbagai masalah yang ...
-
Otak merupakan bagian vital yang menjadi pusat dari kendali semua syaraf. Otak juga mengatur detak jantung, tekanan darah, gerakan otot...
-
Kebanyakan pria maupun wanita bingung menunjukkan rasa cinta terhadap pasangannya. Sebenarnya, rasa cinta tidak selalu ha...
-
Prinsip-prinsip keihklasan Prinsip pertama : Mencari Ridho ALLAH dalam beramal Mencari ridho ALLAH dalam bermal, apabila ALLAH Taala sudah r...
-
tips mengatasi rasa malu. Cara mengatasi rasa malu. Rasa canggung dan malu, atau shyness, bukan hanya dialami oleh orang-orang yang meras...
Blog Archive
-
▼
2011
(41)
-
▼
Mei
(19)
- 8 cara menjaga kesehatan mata
- Enam cara membuat orang lain menyukai Anda
- Tips/Cara Menjaga Hubungan Cinta Dengan Pacar/Keka...
- 3 Tips Pintar Matematika
- 20 Tanda Dan Bukti Cinta
- Tips Dalam Berpacaran
- tips biar langgeng ma pacar
- cara menghilangkan bekas jerawat
- Tips melupakan mantan pacar
- Tips: Cara Mengatasi Rasa Malu
- Tips Buat Balikan Sama Mantan Pacar
- 12 Tips Menghilangkan Rasa Marah
- 10 Kebiasaan Buruk Perusak Kerja Otak
- Tips Rambut Cepat Panjang
- Terapi Ala Rusul Tentang al Isyq (cinta)
- CARA BELAJAR IKHLAS
- 30 Cara Melembutkan Hati
- Tips/Cara Menjaga Hubungan Cinta Dengan Pacar/Keka...
- 3 Tips Pintar Matematika
-
▼
Mei
(19)
0 komentar:
Posting Komentar